PT Eka Boga Inti (HokBen) merupakan pelopor restoran cepat saji bergaya Jepang di Indonesia yang terus berkembang dengan mengedepankan kualitas, kehalalan, pelayanan terbaik, serta inovasi, sehingga mampu mempertahankan kepercayaan masyarakat selama puluhan tahun.
Didukung sistem operasional yang solid, produk bersertifikat halal, serta jaringan restoran yang terus berkembang, PT Eka Boga Inti membuka kesempatan bagi Anda yang ingin bergabung dan berkarier di industri kuliner modern bersama merek terpercaya.
Hokben saat ini sedang membuka lowongan pekerjaan, berikut ini kualifikasi yang dibutuhkan :
Posisi: Part Time
Kualifikasi:
- Belum Menikah
- SMA sederajat/sedang berkuliah
- Mata tidak minus/silinder dan tidak berkacamata
- Tidak bertato dan bertindik
- Bersedia untuk bekerja di hari libur
- Bersedia untuk penempatan di store HokBen area Karawang
Jika Anda tertarik dan memenuhi kualifikasi silahkan mengirimkan lamaran lengkap (Surat Lamaran, CV, FC Ijazah, FC Transkrip Nilai, FC KTP, Pas Foto & Berkas Pendukung lainnya) ke email dibawah ini :
(yang belum punya CV Lamaran Kerja bisa BIKIN CV DISINI )
recruitment@hokben.co.id
Subject: NAMA – DOMISILI